
PENGUMUMAN PERUBAHAN JADWAL DAN TAHAPAN PENDAFTARAN TENAGA PENDUKUNG PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) PADA SEKRETARIAT KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN AGAM TAHUN 2023
Sehubungan dengan adanya beberapa kecamatan di wilayah kerja KPU Kabupaten Agam dengan jumlah pendaftarnya dibawah kebutuhan. Panitia Seleksi Tenaga Pendukung Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) menyampaikan hal sebagai berikut : Tahapan dan jadwal seleksi pada Pengumuman Panitia seleksi Nomor 65/SDM.02.1- Pu/1306/2023 tanggal 23 Februari 2023 tentang Lowongan Pendaftaran Tenaga Pendukung Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Pada Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Agam Tahun 2023. Diubah mengikuti tahapan dan jadwal selesi pengumuman ini.
Bagikan:
Telah dilihat 333 kali